RADIO KOMUNITAS K FM MAGELANG
GAWE ADEM LAN AYEM
Jln.Muntilan-Dukun,Km 5,Komplek Lantai 2 MTS Aswaja Dukun,Kecamatan Dukun

30 Mei 2013

Home » » Polsek Dukun Jaga Keamanan TPS Pilgub Jateng

Polsek Dukun Jaga Keamanan TPS Pilgub Jateng

Dukun- Dalam rangka pengamanan pemilihan gubernur Jawa Tengah 2013 Jajaran Kepolisi Republik Indonesia ikut berperan andil dalam proses pengamannya dalam rangkaian kegiatan Pilgub ini.

Jajaran  Polres Magelang  dalam  hal ini menugaskan jajaran Polsek Dukun melaksanakan pengamanan pilgub Jateng 2013 diwilayah Kecamatan Dukun Kab.Magelang. 21 Anggota Polsek Dukun ditugaskan  di 90 TPS (Tempat Pemungutan Suara) yang tersebar di wilayah lereng merapi di Kecamatan Dukun dimana langsung dipimpin oleh Kapolsek Dukun AKP Eko Mardiyanto.SH.

Dalam kegiatan pengamanan TPS ini yang dilaksanakan tanggal 26 untuk proses pengamana dilaksanakan sejak rangkaian prose Pilgub berjalan,mulai dari pengamanan distribusi surat suara,penjagaan malam harinya sebelum proses Pilgub berjalan.

Kegiatan Pilgub berjalan dengan tertib dan aman karena Jajaran Polsek Dukun merangkul partisipasi masyarakat untuk saling menjaga kondisi keamanan saat proses Pilgub maupun setelahnya.

sumber : http://polsekdukun.blogspot.com/2013/05/polsek-dukun-jaga-kemanan-tps-pilgub.html
Share this article :